Welcome to Ranger's World

Selamat datang di blog yang diciptakan khusus untuk penggemar Power Rangers di Indonesia. Kami menjual DVD Power Rangers dari Mighty Morphin sampai SPD dengan harga 20.000/sesi power ranger (2 dvd) di luar ongkos kirim. Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi 081703018812 :)

Jumat, 11 Februari 2011

A Zeo Beginning

ZEO | 1996



Power Rangers: Zeo (PRZ) adalah serial televisi produksi Saban Entertainment. Zeo adalah serial Power Rangers yang kedua dari serangkaian serial Power Rangers.
Serial ini terdiri dari 50 episode, dan merupakan hasil produksi bersama Fox Kids dan Saban Entertainment. Masa tayang di Amerika Serikat mulai tanggal 20 April 1996 sampai 27 November tahun sama. Serial ini adalah dasar dalam serial Super Sentai di Jepang Chouriki Sentai Ohranger.
Zeo beranggotakan 6 orang: 5 pria dan 1 wanita. Setiap anggota diasosiasikan dengan satu warna yaitu merahhijaubirumerah muda,kuning, dan emas.


The season opens as Master Vile uses the Orb of Doom to reverse the rotation of Earth and turn back time, turning the Rangers into powerless children. While the Alien Rangers and a restored Billy defend the Earth, the children go to different times to retrieve pieces of the Zeo Crystal, which was shattered and scattered throughout time by the Rangers themselves. Upon their return, the Zeo Crystal is reassembled, and its power is used to restore the planet to normal.

Karakter


Zeo Ranger

PemeranNama peranJulukanLambang
Jason David FrankTommy OliverZeo Ranger V – MerahBintang 
Johnny Yong BoschAdam ParkZeo Ranger IV – HijauBujur sangkar 
Steve CardenasRocky DeSantosZeo Ranger III – BiruSegitiga 
Nakia BurriseTanya SloanZeo Ranger II – KuningKeseimbangan =
Catherine SutherlandKatherine HillardZeo Ranger I – Merah mudaLingkaran 
Austin St. JohnJason Lee ScottZeo Ranger 王 - emasKanji untuk Raja 


Sekutu


Penjahat


Machine Empire

  • Louie Kaboom: Pengisi suara oleh Lex Lang (uncredited).
  • Cogs:


Rita & Zedd


  • Zeonizers:
    • "Zeo Ranger I – Pink!"
    • "Zeo Ranger II – Yellow!"
    • "Zeo Ranger III – Blue!"
    • "Zeo Ranger IV – Green!"
    • "Zeo Ranger V – Red!"
    • "Gold Ranger Power!"
  • Zeo Blaster:
    • Zeo Blade / Laser Pistol:
    • Zeo Sword: Senjata pribadi di Zeo Ranger merah.
    • Zeo Hatchets: Senjata pribadi di Zeo Ranger hijau.
    • Zeo Bladed Tonfas: Senjata pribadi di Zeo Ranger biru.
    • Zeo Twin Nunchucks: Senjata pribadi di Zeo Ranger kuning.
    • Zeo Shield: Senjata pribadi di Zeo Ranger merah muda.
  • Golden Power Staff: Senjata pribadi di Zeo Ranger emas.
  • Zeo Cannon
  • Defender Wheel
  • Zeo Jet Cycles

Tidak ada komentar:

Posting Komentar